• Profile picture of Dwi Rahmad

    Dwi Rahmad wrote a new post

    Sustainability 17A #5

    Sustainability 17A #5   NSMD, LEI, dan Boundary Spanning     Dwi R. Muhtaman,  sustainability learner   Ketika seorang Hubert Kwisthout yang menggantungkan hidupnya dari membuat produk berbahan kayu tropika diboikot maka ia kehilangan sumber pendapatan satu-satunya.  Konsumen tidak lagi membeli.  Padahal ia tidak tahu menahu...

    Read More
  • Profile picture of Dwi Rahmad

    Dwi Rahmad wrote a new post

    Sustainability 17A #4-3

    Sustainability 17A #4   Shinrin-yoku (Tulisan 3 dari 3 bagian)   Dwi R. Muhtaman,  sustainability learner   (3) Bukti-bukti ilmiah telah banyak ditunjukkan bahwa berada di atmosfer hutan dan menggunakan semua indra Anda berdampak baik untuk kesehatan. Karena itu menjadi alasan yang sangat bagus untuk belepotan selama berada di hutan! Pohon membantu kita...

    Read More
  • Profile picture of Dwi Rahmad

    Dwi Rahmad wrote a new post

    Sustainability 17A #4-2

    Sustainability 17A #4   Shinrin-yoku (Tulisan 2 dari 3 bagian)   Dwi R. Muhtaman,  sustainability learner     (2) “Sebenarnya, ini lebih dari sekedar jalan-jalan. Kami mempraktikkan apa yang di Jepang disebut mandi hutan (forest bathing), atau shinrin-yoku. Shinrin dalam bahasa Jepang berarti 'hutan', dan yoku berarti 'mandi'. Jadi shinrin-yoku berarti mandi...

    Read More
  • Profile picture of Dwi Rahmad

    Dwi Rahmad wrote a new post

    Sustainability 17A #4-1

    Sustainability 17A #4   Shinrin-yoku (Tulisan 1 dari 3 bagian)   Dwi R. Muhtaman,  sustainability learner   (1) Pada 25 September 2011 seorang perempuan pejuang lingkungan hidup dan politik meninggal dunia pada umur 71 tahun di Nairobi.  Dalam perjalanan hidupnya ia tak pernah lelah untuk mengatakan pada dunia...

    Read More
  • Profile picture of Dwi Rahmad

    Dwi Rahmad wrote a new post

    Sustainability 17A #3

    Sustainability 17A #3   Gembala Angsa Hijau   Dwi R. Muhtaman,  sustainability learner   Dalam khasanah dunia peternakan rakyat dikenal ada istilah sontoloyo.  Ini adalah sebutan bagi pekerjaan seseorang sebagai penggembala itik atau bebek.  Atau disebut juga tukang angon bebek. Seorang sontoloyo biasanya menggembala beratus ekor...

    Read More
  • Load More Posts
Gamipress User Balance
43165 Points
Rank 5

User Badges

Media